Guru SD yang Cabuli 8 Siswi di Gunungsitoli Akan Diperiksa Kejiwaannya

GUNUNGSITOLI, iNews.id – Guru Sekolah Dasar (SD) di Gunungsitoli, Sumatera Utara (Sumut) yang mencabuli delapan siswinya akan diperiksa jiwanya. Diketahui pelaku berinisial ET (57).
Pemeriksaan kejiwaan terhadap guru yang tidak bertanggung jawab itu dilakukan untuk mengetahui apakah ET memiliki kondisi tertentu.
“Masih kami proses,” kata Kasat Reskrim Polres Nias, AKP Iskandar Ginting kepada iNews.id saat dikonfirmasi, Jumat (10/3/2023).
Berdasarkan pengakuan korban, penganiayaan dilakukan oleh pelaku dengan memegang dan meremas dada korban.
Editor: Chandra Setia Budi
Ikuti iNews Sumut News di Google News
Bagikan Artikel:
Konten di bawah ini disajikan oleh Pengiklan. Wartawan iNews.id tidak terlibat dalam materi konten ini.